:: Informasi Detail Skripsi/Thesis ::

Kembali
Informasi Judul

Id : 24969
Call Number : 726.5(043) SAP p
Judul : Perancangan Interior Gereja Katolik St. Albertus, Harapan Indah, Bekasi (DI - 2072)
Pengarang : Saputra, Yansen Dharma
Nim : 615160087
Kota : Jakarta
Tahun Terbit : 2021
Deskripsi Fisik : 167 p. : ill. ; 30 cm.
Pembimbing : 1.Sulistyawati, Dwi
1.Sulistyawati, Dwi
Bidang : 1.Desain Interior
Subjek : 1.Desain Interior - Gereja
Abstrak : http://repository.untar.ac.id/27037/ Banguna Gereja merupakan sarana bagi umat nasrani untuk dapat melaksanakan ibadah atau kegiatan spiritual. Semankin berkembangnya umat nasrani di Indonesia menjadikan adanya ketidak seimbangan antara jumlah gereja yang ada. Sehingga masih banyaknya gereja yang tidak memiliki kapasitas yang cukup untuk menampung Jemaah untuk ebribadah. Maka dari itulah gereja harus memberikan kenyaman dan rasa aman bagi jemaat, sehingga dapat menjalankan kegiatan peribadahan semaksimal mungkin. Perancangan Gereja ini dibuat berdasarkan dari banyaknya hal yang dapat dilihat,dijalankan dan di ingat agar hidup tidak selamanya tentang apa yang telah kita lakukan namun apa saja yang telah kita buat untuk lingkungan dan orang orang di sekitar kita. Maka dari itu Konsep yang tepat pada gereja ini ingin dibuat lebih natural namun tetap modern agar umat tetap bisa merasakan kenyaman yang maksimal saat beribadah. Oleh sebab itu konsep perancangan ini,ingin memciptakan suasa gereja yang nyaman dana man,serta memiliki kapasitas yang besar dalam menampung jemaat yang datang.
File :

Kembali

Background